Ekspedisi kontainer surabaya manado – Di era yang serba modern dengan berbagai kemudahan transportasi, memungkinkan kita mengirimkan barang ke tempat-tempat yang jauh bahkan antar pulau dan antar provinsi. Salah satunya menggunakan ekspedisi kontainer. Mengirim barang dengan ekspedisi kontainer diperuntukan untuk Anda yang ingin mengirimkan barang dalam jumlah yang banyak dan berkapasitas besar dan tentunya dengan harga yang terjangkau.
Bagi Anda para pelaku bisnis, mengirim dengan cara ini dirasa cukup efisien dalam menghemat cost biaya pengeluaran, waktu dan tenaga karena bisa memuat cukup banyak barang dalam sekali angkut. Apabila Anda berada di Surabaya dan ingin mengirimkan barang menggunakan ekspedisi kontainer ke Manado, sebaiknya perhatikan tips-tips cara memilih ekspedisi via kontainer Surabaya Manado berikut ini.
Hotline Ekspedisi Kontainer Surabaya
Pertama, cari perbandingan harga ongkos kirim termurah. Biasanya ekspedisi via kontainer Surabaya Manado dibanderol seharga Rp 5.500,- hingga Rp 6.500,- per Kg (harga tahun 2018, untuk harga saat ini silahkan cek tarif terbaru pada halaman yang telah kami sediakan). Setelah menemukan harga yang sesuai dengan budget, langkah kedua ialah mengecek kelengkapan layanan.
Biasanya ekspedisi surabaya via kontainer yang baik akan memberikan asuransi barang agar sebagai jaminan barang sampai ke alamat tujuan dengan selamat. Hal ini untuk memastikan apakah ekspedisi tersebut kredibel dan aman untuk melakukan pengiriman barang. Keempat, bila masih ragu, cek juga kantor resminya. Biasanya perusahaan ekspedisi peti kemas menyantumkan alamat kantor resminya. Anda memastikan dulu kebenaran alamat kantor tersebut.
Tips berikutnya ialah memastikan bahwa ekspedisi Surabaya Manado tersebut dikerjakan oleh tenaga yang profesional sehingga terjamin keamanannya. Selain itu, pastikan bahwa armada atau transportasi yang mereka gunakan untuk mengirim barang adalah milik perusahaan pribadi. Hal ini untuk berjaga-jaga apabila terjadi sesuatu seperti pemeriksaan polisi. Dan tentunya Anda akan kerepotan apabila armada yang digunakan bukanlah armada pribadi milik ekspedisi apalagi armada ilegal, karena muatan yang dibawa bisa jadi akan disita sebagai barang bukti.
Langkah terakhir yaitu mengantarkan kiriman Anda sendiri ke ekspedisi, ini dilakukan sebagai langkah pemeriksaan terakhir sebelum kiriman Anda diberangkatkan dengan ekspedisi tersebut. Kepercayaan dan jaminan bahwa barang Anda akan sampai ke tujuan adalah yang terpenting, sehingga Anda harus memastikannya sebelum diberangkatkan.